Merubah Huruf dengan Change Case
Merubah Huruf dengan Change Case
ngenai text atau tulisan di CorelDraw, mulai dari membuat tulisan dan memodifikasinya, serta merenggangkan dan merapatkan serta vertikal text,
kali ini cara merubah kondisi Karakter sebuah tulisan pada CorelDraw,
yaitu menjadi KAPITAL, Besar Tiap Awal Kata, kecil semua, Besar awal
kalimat, dan kECIL dI aWAL kATA. Berikut ini tutorialnya.
- Buat lah tulisan pada lembar kerja,
- Seleksi semua kata/sebagian tulisan yang hendak dirubah
- Klik Menu Text -> Change Case
- Pilih perubahan yang diinginkan ( Sentence case, lowercase, UPPERCASE, Title Case dan tOGGLE cASE )
- Klik OK untuk melihat hasilnya.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar